Postingan

liburan sekolah

liburan sekolah Sewaktu liburan yang lalu saya hanya di rumah , karena memang pada saat liburan tahun ini memang tidak ada acara untuk pergi ke luar rumah . berbeda dengan teman teman saya yang lain yang pergi ke luar kota atau hanya sekedar berekreasi . namun tentunya di rumah saya tetap membantu orang tua , selain mengisi waktu luang juga bisa meringankan pekerjaan orang tua . apabila sudah selesai biasanya saya mencari hiburan untuk mengisi liburan kali ini . memang sebenarnya membosankan . biasanya hiburan yang saya lakukan adalah menonton tv , menjelajah je dunia maya . disamping membantu orang tua dan mencari hiburan saya juga membersihkan peralatan dan atribut sekolah seperti mencuci kaos kaki , mencuci sepatu , mencuci tas , dasi , topi dan lain sebagainya memang tidak banyak yang saya lakukan di rumah , tetapi setidaknya itu bisa mengisi liburan saya kali ini

Curcol

Hai kawan-kawan pembaca setia blog ku.. Sudah lama saya tidak update, hari ini tgl 8 Januari 2019 saya akan ngeshare kegiatan setelah liburan sekolah... Hari ini sudah hari ke 5 aku bersekolah sejak libur panjang. Sebenarnya setelah libur panjang, rasanya malas ke Sekolah tetapi mau tidak mau ya harus berangkat. Fighting💪 Hari ini tepatnya hari Selasa. Jam pertama yaitu mata pelajaran Kewirausahaan yang membahas tentang komputer tepatnya perbedaan antara sistem operasi dengan aplikasi. Menurut penjelasan guru saya... 1. Sistem operasi merupakan sotfware pada lapisan pertama yang diletakkan pada memori komputer, pada saat komputer dinyalakan.      Contoh : Windows , Microsoft DOS,       macintosh, Linux, Unix. 2. Aplikasi merupakan software yang memudahkan seseorang untuk melakukan pekerjaan.      Ada beberapa macam software aplikasi yaitu:  - Aplikasi Perkantoran  - Aplikasi Bisnis  - Apl...

Resep minuman segar

Gambar
Resep Minuman Segar Pelepas Dahaga Resep Sop Buah Selain menyegarkan, sop buah juga minuman segar yang menyehatkan lho. Kaya akan kandungan vitamin dan mineral dari berbagai macam buah yang digunakan. Apalagi jika ditambahkan susu. Bahan-bahan: 3 Buah Alpukat 1/2 Buah Semangka 1 Buah Mangga Harum Manis 1/2 Buah Melon 2 Buah Apel 2 Buah Pir 1/4 kg Strawberry 2 Buah Naga Kelapa Muda (dikeruk) Susu kental manis Sirup Cocopandan atau Vanilla Es Batu Note:  Bahan diatas hanya sebagai contoh, kamu bisa menggunakan buah-buahan favorit sesuai selera. Cara Membuat Sop Buah: Siapkan buah-buahan favoritmu, potong kecil-kecil dan simpan ke dalam mangkok. Siapkan mangkok atau wadah besar, masukan air mineral dengan tambahan susu kental manis, sirup cocopandan secukupnya, lalu aduk rata. Selanjutnya, masukan es batu. Terakhir masukan buah buahan yang sudah dipotong. Buahnya bebas sesuai selera ya, namun sebaiknya pilih buah dengan warna bervariasi...

BLACKPINK

Gambar
Profil & Biodata BLACKPINK Bagikan:       Sumber: instagram.com/fromyg/ BLACKPINK merupakan salah satu  girlgroup  fenomenal yang berasal dari salah satu agensi ternama di Korea Selatan, yaitu YG Entertainment. Grup ini beranggotakan empat orang yang kariernya terbilang cukup cepat menanjak. Untuk mengetahui bagaimana perjalanan kariernya, mulai dari masing-masing masih menjadi  trainee  sampai bisa sesukses ini, kamu bisa simak info lengkapnya di sini. Biodata BLACKPINK Nama Grup BLACKPINK Debut 8 Agustus 2016 Negara Asal Korea Selatan Label YG Entertainment Fanclub BLINK Anggota Jennie, Lisa, Rose, Jisoo BLACKPINK merupakan sebuah grup idola wanita besutan YG Entertainment yang mampu mendulang kesuksesan luar biasa lewat dua  single  debutnya,  Boombayah  dan  Whistle . Grup yang digawangi Jennie, Lisa, Rose, dan Jisoo ini memulai debut resminya pada tangal 8 Agustus 2016. Sete...

10 Universitas Terbaik di Indonesia

Gambar
10 Universitas Terbaik di Indonesia Apa yang kamu lakukan setelah lulus SMA? Bekerja atau melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi? Tentukan pilihanmu sekarang juga. Jika kamu lebih memilih untuk melanjutkannya dengan menempuh jenjang pendidikan yang lebih tinggi maka mulai tentukanlah jurusan apa yang ingin kamu lakukan. Mulai cari dimana bakat dan hal yang kamu senangi lalu sesuaikan dengan jurusan yang ada, agar nanti kamu bisa menikmati masa kuliah kamu dengan baik. Selain   pemilihan jurusan,  pemilihan universitas juga cukup penting. Pilih universitas yang mampu menunjang kegiatan belajar kamu dengan baik. Memiliki sarana dan prasarana yang baik, sehingga kamu bisa menyerap seluruh ilmu perkuliahan kamu secara maksimal. Jika masih bingung, berikut peringkat Universitas terbaik yang ada di Indonesia di tahun 2017 menurut  UniRank ,: 1. Universitas Indonesia Di Indonesia, posisi pertama masih diduduki oleh Universitas Indonesia. Uni...